PEMBANGUNAN REHABILITASI JALAN SALAM-BEJI 2024
Kal.Salam 31 Juli 2024 09:19:14 WIB
Salam-sid; Ruas Jalan diKalurahan Salam yang bersetatus Jalan Kabupaten mendapat Dana Alokasi Khusus (DAK) yaitu jalan Ruas Salam-Beji.
DAK adalah dana yang bersumber dari pendapatan APBN yang dialokasikan kepada daerah tertentu dengan tujuan untuk membantu mendanai kegiatan khusus yang merupakan urusan daerah dan sesuai dengan prioritas nasional.
Sampai saat ini pekerjaan dalam tahap perbaikan pengamanan jalan. Warga masyarakaat dan Pemerintah Kalurahan Salam mengucapkan banyak terimakasih kepada semua pihak yang turut serta membantu proses sampai saat ini.
"untuk ruas jalan yang akan diperbaiki kurang lebih sepanjang 3800m, dan untuk lebar jalan nantinya 5 meter (4meter aspal. 1meter cor pengaman jalan). pekerjaan dilapangan sudah dalam proses pemasangan talud, drainase dan pemerataan jalan. untuk warga masyarakat yang lahannya terkena pelebaran jalan memberikan izin dan mempersilahkan untuk digunakan, adapun penebangan kayu sudah dilaksanakan oleh pekerja lapangan, ujar Asmuni Lurah Salam
Formulir Penulisan Komentar
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Pengunjung |
- PELATIHAN PENGOLAHAN LIDAH BUAYA
- AKUNTABILITAS SOSIAL DAN TATA KRAMA BAHASA JAWA
- Pelantikan KPPS PILKADA GUNUNGKIDUL 2024
- PENUTUPAN PORKASA TAHUN 2024
- PEMBUKAAN PEKAN OLAH RAGA KALURAHAN SALAM DAN DEKLARASI ANTI NARKOBA
- Penyaluran Bantuan BLT DD Periode Bulan Oktober 2024 Kalurahan Salam
- Sistem Layanan Kalurahan Salam