Artikel Terkini
-
PELANTIKAN KASIPEL DESA SALAM
09 Agustus 2017 10:27:30 WIB Kal.SalamSalam-SID, Bapak Mugiyono telah berakhir masa tugasnya sebagai Kasipelayanan yang dulu adalah Kabag Kesra Desa Salam pada hari selasa tanggal 8 Agustus 2017, juga dilantiknya Sukandar yang telah lolos sebagai Kasipel Desa Salam pengganti Mugiyono. “ Kami sangat merasa kehilangan dengan berakhi... ..selengkapnya
-
PORDES DESA SALAM 2017
08 Agustus 2017 09:55:08 WIB Kal.SalamSalam-SID, Pada Minggu (6/8) malam Pordes Salam telah menyelesaikan fase semifinal cabor badminton baik ganda maupun tunggal. Di jam pertama mempertemukan partai semifinal tunggal antara pemain tuan rumah Waduk, Teteng Sugiarto berhadapan dengan juara bertahan tunggal, Kus Heriyanto dari Gunungmanuk... ..selengkapnya
-
BIMA SAKTI WADUK JUARA PORDES SALAM 2017
04 Agustus 2017 19:08:50 WIB Kal.SalamSalam-SID, Partai puncak Pordes Salam 2017 Cabor Bola Voli tersaji Rabu (2/8) malam di Lapangan Bola Voli Waduk. Bima Sakti Waduk yang bermain dengan kekuatan penuh, sukses mengalahkan Gumavo Gunungmanuk dengan tiga set langsung. Diset pertama, Gumavo tidak bisa menahan gempuran para pemain Bima Sak... ..selengkapnya
-
BIMA SAKTI WADUK DAN GUMAVO GUNUNGMANUK MELENGGANG KE FINAL
02 Agustus 2017 08:09:29 WIB Kal.SalamSalam-SID, Di hari keempat PORDES Salam 2017 malam ini (1/8) sudah memasuki fase semifinal yang mana dijam pertama mempertandingkan Casanova Baran vs Gumavo Gunungmanuk yang dimenangkan Gumavo dan dipartai kedua mempertemukan tuan rumah Bima Sakti Waduk melawan Resvo Ngasemayu yang dimenangkan oleh ... ..selengkapnya
-
PORDES SALAM 2017 CASANOVA BARAN DAN BIMA SAKTI WADUK JUARA GRUB
01 Agustus 2017 12:39:19 WIB Kal.SalamSalam-SID, Dihari ketiga Pordes Salam 2017 Senin (31/7) telah menyelesaikan babak penyisihan grub dicabor voli. Casanova Baran diluar dugaan berhasil menjadi juara Grub A. Sementara Bima Sakti Waduk menjadi juara Grub B. Casanova Baran berhak menempati puncak klasemen akhir Grub A setelah berhasil ... ..selengkapnya
-
PORDES SALAM 2017 MALAM KEDUA, 2 TIM TERSINGKIR
01 Agustus 2017 12:31:56 WIB Kal.SalamSalam-SID, Pordes Salam dihari yang kedua masih melanjutkan pertandingan cabor voli dimana mempertemukan Salam vs Gunungmanuk dijam pertama dan dijam kedua mempertemukan antara Trosari vs Baran. Pertandingan yang sengit disajikan dijam pertama yaitu antara Salam vs Gunungmanuk yang mana pada pertand... ..selengkapnya
-
STUDY BANDING BUMDes MAKMUR JAYA 2017
01 Agustus 2017 11:55:37 WIB Kal.SalamSalam-SID, BUMDes Desa Salam sampai saat ini masih dalam tahap membuat beberapa peraturan, AD/ART, juga mencari beberapa referensi supaya nanti BUMDes Desa Salam bisa berjalan sesuai dengan visi dan misinya.. memajukan dan mensejahterakan warga masyarakat Desa Salam. Hari Minggu tanggal ... ..selengkapnya
-
PEMBUKAAN PORDES DESA SALAM 2017
01 Agustus 2017 11:44:22 WIB Kal.SalamSalam-SID, Karang taruna “MAJU” Desa Salam memulai kegiatan Pordes pada tanggal 29 Juli 2017 jam 20.00 WIB di awali dengan pembukaan semua cabang lomba olah raga di lapangan bola voli BIMA SAKTI Pdukuhan Waduk. Kegiatan lomba diadakan pada malam hari karena usulan dari warga masyar... ..selengkapnya
Pencarian
Statistik Kunjungan
| Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- TAHUN 2026 DANA DESA KALURAHAN SALAM TURUN DRASTIS
- KEGIATAN RABAS-RABAS WARGA MASYARAKAT DENGAN KALTANA KALURAHAN SALAM
- PENYERTAAN MODAL USAHA UNTUK KETAHANAN PANGAN PADA BADAN USAHA MILIK KALURAHAN MAKMUR JAYA
- UPACARA HARI IBU DAN APEL KERJA KALURAHAN SALAM
- KEGIATAN KKN UNY DENGAN FORUM ANAK PADUKUHAN WADUK
- PENGOLAHAN ALOEVERA KELOMPOK TANI WADUK DENGAN KKN UNY
- SOSIALISASI DAN PEMETAAN KEBENCANAAN KKN UNY DENGAN BPBD GUNUNGKIDUL DAN WARGA MASYARAKAT
Padukuhan
1. BARAN
2. GUNUNGMANUK
3. NGASEMAYU
4. SALAM
5. TROSARI
6. WADUK











